Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Tomohon
DOI:
https://doi.org/10.21831/ep.v4i1.61341Keywords:
model circ, bahasa Indonesia, siswa sdAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa melalui penerapan model pembelajaran kooperatif CIRC. Model CIRC merupakan salah satu tipe dari model pembelajaran kooperatif dengan menggunakan kelompok-kelompok kecil dengan jumlah anggota tiap anggota 4 sampai 5 orang siswa secara heterogen. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari beberapa tahapan diantaranya perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 2 Tomohon yang berjumlah 18 siswa. Dalam mengumpulkan data, penulis menggunakan beberapa metode yaitu observasi guru, observasi siswa dan tes. Data yang diperoleh diolah dengan menggunakan rumus yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa hasil belajar siswa pada siklus I mendapat nilai rata-rata 60,83 dan pada siklus II mendapat nilai rata-rata 90,83 dan telah mencapai angka KKM. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran CIRC cocok digunakan pada pembelajaran Bahasa Indonesia dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri 2 Tomohon.
References
Aksara Arsyad, Azhar. 2013. Media Pembelajaran.
Aqib, Zainal. 2013. Pengembangan Kepropesionalan Berkelanjutan. Bandung: Yrma widya.
Gara, N., Monigir, N. N., Tuerah, R. M. S., & Sumilat, J. M. (2022). Pengaruh Pola Asuh Demokratis dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(4), 5024-5032.
Katuuk, D. A. Dkk. (2021). Pengaruh Pendekatan Realistic Mathematics Education Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD GMIM 23 Girian Kota Bitung. YUME: Journal of Management, 4(1).
Katuuk, D. A., Untu, H. I., Koleangan, C. A. P., & Walewangko, S. A. (2022). Kurikulum Pendidikan: Konsep Dasar, Landasan, Komponen, Pengembangan, Implementasi, Evaluasi dan Dinamika Perkembangannya di Indonesia. Nas Media Pustaka.
Rorimpandey, W. H. (2020). Penerapan Model Pembelajaran (Ctl) Contextual Teaching and Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas Iv Sd Inpres Perumnas Uluindano. Edu Primary Journal, 1(3), 17-17.
Slavin, Robert E. 2010. Cooperative Learning (Teori, Riset dan Praktik), Bandung: Nusa Media,
Tim Penyusun Depdikbud, 2006. KTSP Mata Pelajaran Bahasa Indonesia SD, Jakarta: Balai Pustaka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Epistema allows readers to read, download, copy, distribute, print, search, or link to its articles' full texts and allows readers to use them for any other lawful purpose. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions. Finally, the journal allows the author(s) to retain publishing rights without restrictions
- Authors are allowed to archive their submitted articles in an open access repository
- Authors are allowed to archive the final published article in an open access repository with an acknowledgment of its initial publication in this journal
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 Generic License.